Sedikit share mengenai passing grade Universitas Negeri Makassar yang bisa buat acuan dalam pembelajaran dan pengambilan prodi adek-adek semua .
Universitas Negeri Makassar atau sering disebut atau dikenal dengan singkatan UNM, ini adalah Perguruan Tinggi Negeri yang berada di Makassar, Sulawesi Utara, Indonesia.
Sedikit sejarah mengenai Universitas Negeri Makassar: Universitas Negeri Makassar didirikan pada 1 Agustus 1961 sampai dengan 31 Agustus 1964, berstatus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Hasanuddin, berdasarkan SK Menteri PTIP No. 30 Tahun 1964 Tanggal 1 Agustus 1961. pada 1 September 1964 sampai dengan Januari 1965 berstatus IKIP Yogyakarta cabang Makassar, berdasarkan SK Menteri PTIP No. 154 Tahun 1965 Tanggal 1 September 1965.
Serta pada 5 Januari sampai dengan 3 Agustus 1999, berstatus mandiri dengan nama IKIP Makassar, berdasarkan SK Presiden Republik Indonesia No. 272 Tahun 1965 tanggal 5 Januari 1965.
Pada fase ini, sejak 1 April 1972, IKIP Makassar berubah menjadi IKIP Ujungpandang dengan mengikuti perubahan nama Kotamadya Makassar menjadi Kotamadya Ujungpandang. dan pada 4 Agustus 1999 sampai sekarang berstatus Universitas dengan nama Universitas Negeri Makassar (UNM) berdasarkan SK Presiden Republik Indonesia No. 93 Tahun 1999 tanggal 4 Agustus 1999. Sampai pertengahan tahun 2011, jumlah prodi D3 9 sebanyak prodi S1 sebanyak 58, prodi S2 sebanyak 12 sebanyak dan prodi S3 sebanyak 5.
Perkiraan Passing Grade Universitas Negeri Makasar (IPS)
Program Studi
Pend. Geografi 35.5
Pend. Kesejahteraan Keluarga 32.5
Pend. Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi 29.5
Pend. Kepelatihan Olahraga 24.6
Administrasi Pendidikan 38.5
Kurikulum Teknologi Pendidikan 25.2
Bimbingan dan Konseling 24.9
Pend. Luar Sekolah 24.1
Pend. Luar Biasa 24.5
Pend. Bahasa, Sastra Indonesia Daerah 36.5
Pend. Bahasa Inggris 34.5
Sastra Indonesia 38.5
Sastra Inggris 38.4
Pend. Bahasa Jerman 31.5
Pend. Pancasila Kewarganegaraan 29.9
Pend. Administrasi Perkantoran 31.5
Pend. Akuntansi 35.2
Pend. Koperasi 26.6
Pend. Sejarah 31.6
Manajemen 36.6
Sosiologi 35.1
Psikologi 31.1
Pend. Guru Sekolah Dasar (Kampus Makassar) 28.5
Pend. Guru Pendidikan Anak Usia Dini 27.1
Pend.Guru Sekolah Dasar (Kampus Bone) 23.5
Pend.Guru Sekolah Dasar (kampus Pare-Pare) 22.1
Pendidikan IPS/Terpadu 24.9
Administrasi Negara 27.8
Pendidikan Ekonomi Bisnis 26.4
Pendidikan Administrasi Niaga 24.5
Demikian sedikit Informasi mengenai Passing Grade Universitas Negeri Makassar, semoga berguna dan bermanfaat bagi anda. Salam sukses SNMPTN dan SBMPTN.